Bagaimana cara membuat cupcake?
Bagaimana cara membuat Kue mangkuk yang mulai menarik banyak perhatian orang karena bentuknya yang lucu dan imut ini?
Ternyata tidak sesulit yang kita pikirkan! Dan budgetnya pun tidak terlalu mahal. Bagus sekali untuk dijadikan bisnis. Oke, kita mulai saja.
Bahan:
200 gram tepung terigu diayak
120 gram mentega
200 gram gula pasir
3 butir telur. Jika telur dari dalam kulkas, usahakan keluarkan dahulu satu jam sebelum pemakaian
1 sendok teh vanila
1 sendok makan baking powder diayak
200 ml susu tawar cair
Cara:
-Kocok mentega dan gula pasir sampai sedikit mengembang
-Masukan terigu, baking powder, dan susu cair sambil masih diaduk. Saat memasukkan terigu dan susu, awali dan akhiri dengan terigu agar tercampur rata dan adonan menjadi lembut dan ringan
-Siapkan oven 15 menit sebelum pemanggangan
-Masukkan adonan ke dalam papercup. Jika anda memakai papercup keras/terbuat dari karton,anda bisa memakkai loyang biasa. Namun jika memakai papercup yang terbuat dari kertas, anda harus menggunakan loyang muffin.
-Jangan isi paper cup hingga penuh.Cukup setengahnya atau tiga perempat.
-Panggang dengan suhu 180C selama 20-30 ,menit
-Angkat cupcake dan tunggu beberapa saat sehingga permukaan tidak terlalu panas
-Hias cupcake sesuai selera
Selamat mencoba! :)
by:icha
Ternyata tidak sesulit yang kita pikirkan! Dan budgetnya pun tidak terlalu mahal. Bagus sekali untuk dijadikan bisnis. Oke, kita mulai saja.
Bahan:
200 gram tepung terigu diayak
120 gram mentega
200 gram gula pasir
3 butir telur. Jika telur dari dalam kulkas, usahakan keluarkan dahulu satu jam sebelum pemakaian
1 sendok teh vanila
1 sendok makan baking powder diayak
200 ml susu tawar cair
Cara:
-Kocok mentega dan gula pasir sampai sedikit mengembang
-Masukan terigu, baking powder, dan susu cair sambil masih diaduk. Saat memasukkan terigu dan susu, awali dan akhiri dengan terigu agar tercampur rata dan adonan menjadi lembut dan ringan
-Siapkan oven 15 menit sebelum pemanggangan
-Masukkan adonan ke dalam papercup. Jika anda memakai papercup keras/terbuat dari karton,anda bisa memakkai loyang biasa. Namun jika memakai papercup yang terbuat dari kertas, anda harus menggunakan loyang muffin.
-Jangan isi paper cup hingga penuh.Cukup setengahnya atau tiga perempat.
-Panggang dengan suhu 180C selama 20-30 ,menit
-Angkat cupcake dan tunggu beberapa saat sehingga permukaan tidak terlalu panas
-Hias cupcake sesuai selera
Selamat mencoba! :)
by:icha

Komentar
Posting Komentar